Bhabinkamtibmas Sampir Ikuti Sosialisasi Bahaya Rabies Bersama Siswa-Siswi

    Bhabinkamtibmas Sampir Ikuti Sosialisasi Bahaya Rabies Bersama Siswa-Siswi

    Sumbawa Barat NTB - Untuk mencegah hewan masyarakat dari rabies, bhabinkamtibmas Kelurahan Sampir Kecamatan Taliwang Bripka Supriadi Sutawijaya anggota Polsek Taliwang melakukan sosialisasi tentang bahaya Rabies.

    Kegiatan itu dilakukan, pada Kamis, 10 November 2022 pukul 08.00 Wita di SDN 06 Taliwang Kelurahan Sampir, " kata Kapolres Sumbawa Barat AKBP Heru Muslimin S. Ik., M. IP melalui Kasi humas IPDA Eddy Soebandi, S. Sos kepada media.

    Kegiatan dihadiri oleh bhabinkamtibmas Sampir, bhabinsa Sampir, Kasira Sampir dan Dinas Pertanian dengan sasaran siswa dan Siswi. 

    "Bhabinkamtibmas Kelurahan Sampir bersama Bhabinsa Sampir, Kasira Sampir dan Dinas Pertanian melaksanakan giat sosialisasi dan pencegahan bahayanya penyakit rabies yang di sebabkan virus gigitan anjing di SDN 06 Taliwang Kel:Sampir, " tutupnya. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek KP3 Tano Lakukan Pemeriksaan KRYD

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Sumbawa Barat: Moment Hari Pahlawan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    LOGIS NTB Laporkan Sekda NTB ke Bawaslu, Diduga Ajak Pejabat Pemprov Pilih Paslon Tertentu
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Tags